Jawaban Soal
Cabang Ilmu Biologi yang Mempelajari Tentang Struktur Tubuh adalah
Cabang Ilmu Biologi yang Mempelajari Tentang Struktur Tubuh adalah
A. Anatomi
B. Morfologi
C. Virologi
D. Taksonomi
Jawaban : A. Anatomi
Anatomi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari susunan tubuh makhluk hidup. Istilah anatomi digunakan untuk ilmu yang berkaitan dengan struktur tubuh manusia dan hewan, sementara struktur tumbuhan dipelajari dalam anatomi tumbuhan. Bahkan ilmu Anatomi telah ada dan dipelajari sejak zaman prasejarah.