Bisa Melindungi dari Derasnya Air Mengalir TTS 6 & 11 Huruf
Teka-teki silang atau biasa disingkat TTS merupakan sebuah permainan kata sederhana yang terdiri dari kotak-kotak putih kosong sebagai media jawab dan beberapa soal yang akan menghubungkan setiap kata jawaban dalam garis horizontal maupun vertikel.
Permainan kata ini cukup populer di berbagai kalangan, mulai dari muda hingga dewasa karena membawa pembahasan yang luas, selalu baru, tidak monoton, unik, serta cocok untuk menambah wawasan. Apalagi soal teka-teki/tebak-tebakan kata yang memuat unsur humor (jokes) yang lebih menarik perhatian netizen saat ini.
Teka-teki humor biasanya berisi kalimat tanya yang aneh, absurd, tidak masuk akal, serta membuat bingung. Salah satunya soal bisa melindungi dari derasnya air mengalir apakah itu? Daripada semakin penasaran, langsung saja simak kunci jawaban dan alasannya berikut ini.
Bisa Melindungi dari Derasnya Air Mengalir
Jawaban yang paling tepat adalah payung (6 huruf), kenapa payung? Tentu karena payung dapat didefinisikan sebagai benda yang dapat melindungi kita dari air hujan yang sangat deras. Payung cukup efektif untuk bepergian ketika hujan, karena itu juga ada istilah sedia payung sebelum hujan. Saking pentingnya, payung dapat mengamankan baju, tas, topi, hingga ponsel kita saat hujan lebat.
Alasan kedua kenapa jawaban ini sangat benar adalah ada sebuah kalimat yang menyatakan bahwa payung memang tidak bisa menghentikan hujan, namun payung dapat melindungi kita dari derasnya air hujan.
Jawaban 11 Huruf
Jika Anda butuh jawaban yang terdiri dari 11 huruf, maka mantel hujan adalah yang paling tepat. Mantel dan payung sama-sama dipakai untuk melindungi tubuh dari terpaan air hujan, namun mantel lebih efektif dan mudah digunakan. Mantel juga bisa dipakai ketika sedang mengendarai sepeda motor, berbeda dengan payung yang sulit dipakai saat naik motor.
Jawaban Lain Lebih Lengkap
Bendungan
- Kuat
- Kokoh
- Tambak
- Tangguh
Ada juga beberapa rekomendasi jawaban yang dianggap sesuai dengan maksud soal di atas, yakni bendungan, kuat, kokoh, tangguh, serta tambak. Nah semua kata ini memiliki definisi yang dapat disesuaikan dengan sesuatu yang bisa menahan derasnya air mengalis.
Penutup
Mungkin itu saja pembahasan yang dapat saya bagikan pada artikel singkat kali ini tentang Bisa Melindungi dari Derasnya Air Mengalir dalam soal TTS 11 huruf. Semoga kunci jawaban di atas dapat membantu dan menghilangkan rasa penasaran Anda. Sampai jumpa di artikel selanjutnya.